Semua tulisan di blog ini

Semua tulisan di blog ini
Semua tulisan di blog ini bukan menganjurkan untuk membeli/menjual saham/obyek trading Anda, Semua keputusan ada di tangan Anda karena itu berhati-hatilah dalam melakukan trading dan investasi.

Selasa, 10 April 2012

OUTLOOK US & GLOBAL 10 APRIL 2012


• Bursa saham global dan crude oil anjlo kSenin lalu karena investor bereaksi terhadap pelemahan tajam dari pertumbuhan jobs AS yang dilaporkan minggu lalu, yang mengangkat permasalahan mengenai tingkat penguatan ekonomi negara terbesar didunia tersebut.
• Saham‐saham pada bursa Wall Street dan harga crude oil futures melemah sekitar 1 persen dalam perdagangan sehari setelah Labor Department AS melaporkan data jobs bulan Maret. Pasar ekuitas ditutup Jumat lalu untuk liburan the Good Friday/Paskah.
• Pemerintah melaporkan hanya sekitar 120.000 jobs yang bertambah pada bulan Maret, jauh dibawah ekspektasi pasar yang besarnya 203.000 lapangan kerja baru dan merupakan kenaikan terkecil sejak Oktober lalu.
• Perdagangan yang terjadi tipis, karena pasar utama di Eropa sebagaimana juga pasar Asia, termasuk Australia dan Hong Kong, yang ditutup Senin lalu. Indeks Dow Jones industrial average <.DJI> ditutup turun 130.55 poin, atau 1.00 persen, ke level 12,929.59. Indeks Standard & Poor's 500 <.SPX> melemah 15.88 poin, atau 1.14 persen, ke level 1,382.20. Indeks Nasdaq Composite <.IXIC> berkurang 33.42 poin, atau 1.08 persen, ke level 3,047.08.
• MSCI'sall‐country worl dequity index <.MIWD00000PUS> merosot 0.7 persen untuk diperdagangkan mendekati level terendahnya yang terlihat bulanl alu.
• Cina Senin lalu melaporkan peningkatan dalam inflasi tahunan pada Maret yang melampaui harapan, naik menjadi 3.6 persen karena harga makanan yang masih tidak stabil. Tetapi ekonom mempercayai tekanan harga akan moderat selama sisa tahun ini, memberikan Cina fleksibilitas untuk melonggarkan kebijakan moneter untuk mendukung pertumbuhan (ekonomi).
• Harga obligasi pemerintah AS/Treasury debt naik, yang menggambarkan ekspektasi bahwa laporan payrolls AS meningkatkan peluang dari putaran ketiga dari langkah monetary easing oleh the Fed. Tetapi pada akhir sesi memangkas kenaikannya.
• Euro<EUR=> diperdagangkan kelevel tertingginya $1.3031 yang sempat naik 0.1 persen kelevel$ 1.3111. Mata uang tunggal juga naik 0.1 persen kelevel 106.94 yen <EURJPY=>, membalikkan penurunan sebelumnya.
• Harga emas memisahkan diri dari komoditas dan ekuitas lainnya untuk meningkat setelah data jobs AS menghidupkan kembali spekulasi bahwa the Fed kemungkinan mencoba untuk menstimulasi perekonomiannya. Spot gold prices <XAU=> naik $3.10, atau 0.19 persen, ke level $1641.00. U.S. gold futures
<GCM2> untuk pengiriman Juni di settled naik $13.80 per ons, atau 0.85 persen, ke level $1,643.90.
• Harga minyak mentah membagi penurunannya karena hidupnya kembali pembicaraan dari program nuklir Iran yang mengurangi kekhawatiran mengenai gangguan pasokan. Negosiasi antara Iran dan kekuatan dunia berkenaan dengan perselisihan program nuklirnya akan digelar Sabtu ini di Istanbul. Dimulainya kembali pembicaraan yang gagal lebih setahun lalu menekan kekhawatiran mengenai pemangkasan pasokan atau terjadinya konflik. Brent crude <LCOc1> di settled melemah 76 sen ke level $122.67 per barrel. U.S. oil <CLc1> anjlok 85 sen untuk di settle ke level $102.46 per barrel.
(vaf)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar